Monday, June 20, 2011

Best Friend Forever

Hari ini, di sekolah alyssa dapat buku 'groieboek' atau kurang lebih artinya 'buku pertumbuhan'
Jadi buku ini harus diisi murid setiap akhir tahun sampai kelas 6 nanti.
Pertanyaannya macem-macem, dari soal binatang kesukaan, hobi, nama boneka kesayangan dsb. Juga ada catatan tentang berapa jauh anak bisa melompat, berat dan tinggi badan anak dsb
Di halaman akhir ada pertanyaan, siapa nama sahabat kamu.

Of course, neng jawab "papa"
Tapi sebelumnya, dia tanya dulu ke saya;
"Mama, would you mind if i write papa as my bestfriend?. But I love you too you know?"

Haha, tentu saya nggak keberatan. Malah saya seneng, and i think it's kindda sweet :)

Sent from my BlackBerry® wireless device

No comments:

Post a Comment